Administrator, 25 November 2019 10:52:52 WITA

Kantor Desa Penuktukan membuka pelayanan publik pada hari Senin - Kamis pukul 08:00 - 14:00 dan pada hari Jumat pukul 08:00 - 12:00

Artikel Terkini

  • PERSEMBAHYANGAN HARI SUCI PURNAMA SASIH KADASA

    05 April 2023 11:13:18 WITA Administrator
    PERSEMBAHYANGAN HARI SUCI PURNAMA SASIH KADASA
    Purnama Kadasa, bulan Purnama yang muncul pada bulan kesepuluh untuk perhitungan kalender Bali Saka, yang hari ini jatuh pada Rabu, 05 April 2023. Menurut keyakinan umat Hindu, bahwa Purnama adalah bulan suci. Memperingati Hari Raya Suci Purnama Sasih Kadasa, Pemdes Penuktukan melaksanakan persembah... ..selengkapnya

  • INFORMASI TERKAIT PELAKSANAAN KARYA IDA BHATARA TURUN KABEH DI PURA AGUNG BESAKIH

    04 April 2023 16:02:28 WITA Administrator
    INFORMASI TERKAIT PELAKSANAAN KARYA IDA BHATARA TURUN KABEH DI PURA AGUNG BESAKIH
    Berikut kami informasikan terkait Pelaksanaan Karya Ida Bhatara Turun Kabeh Di Pura Agung Besakih, sesuai Dengan Surat Edaran Gubernur Bali Nomor: 03 Tahun 2023 tentang Tatanan Baru Bagi Pemedek/Pengunjung Saat Memasuki dan Berada Di Kawasan Suci Pura Agung Besakih Selama Pelaksanaan Karya Ida Bhata... ..selengkapnya

  • KEGIATAN PENANAMAN POHON SERENTAK DI DESA SELURUH INDONESIA

    18 Maret 2023 14:32:51 WITA Administrator
    KEGIATAN PENANAMAN POHON SERENTAK DI DESA SELURUH INDONESIA
    Sabtu, 18 Maret2023 Pemdes Penuktukan telah melaksanakan kegiatan penanaman pohon serentak di desa seluruh Indonesia. Kegiatan ini dilaksanakan di Hutan Desa Penuktukan (Munduk Jelepung), turut hadir Bapak Camat Tejakula beserta staff, LPM Desa Penuktukan, Babinsa Desa Penuktukan, serta warga masyar... ..selengkapnya

  • KEGIATAN FOGGING DI DESA PENUKTUKAN

    13 Maret 2023 09:12:53 WITA Administrator
    KEGIATAN FOGGING DI DESA PENUKTUKAN
    Menindaklanjuti adanya kasus warga yang terkena Demam Berdarah di Banjar Dinas Batulumbang, Desa Penuktukan, maka Pemdes Penuktukan mengadakan kegiatan fogging pada hari Senin, 13 Maret 2023. Fogging adalah sebuah tekhnik pengendalian vektor penyakit, khususnya nyamuk, dengan membunuh nyamuk dewasa ... ..selengkapnya

  • MUSYAWARAH DESA PENYAMPAIAN LAPORAN KETERANGAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH DESA (LKPPD) TAHUN 2022

    08 Maret 2023 14:19:05 WITA Administrator
    MUSYAWARAH DESA PENYAMPAIAN LAPORAN KETERANGAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH DESA (LKPPD) TAHUN 2022
    Rabu, 8 Maret 2023 telah dilaksanakan Musyawarah Desa Penyampaian Laporan Keterangan Penyelenggaraan Pemerintah Desa (LKPPD) Tahun 2022 yang bertempat di Balai Werdhi Guna Desa Penuktukan. Musyawarah dipimpin oleh Ketua BPD Penuktukan Bapak Nyoman Wartawan, serta dihadiri oleh Staff Kecamatan Tejaku... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Penuktukan

tampilkan dalam peta lebih besar